Sesuatu Hal yang Sering/Biasa Dibuang Orang (Manusia)

Setiap harinya umat manusia banyak melakukan kegiatan buang-membuang barang.  Sesuatu yang dibuang itu memang pada umumnya sesuatu yang memang sudah seharusnya dibuang atau yang selayaknya untuk dibuang.  Sesuatu yang seharusnya dibuang jika tidak segera dibuang justru akan dapat menyebabkan hal-hal yang tidak baik.  Membuang sesuatu pun juga harus dilakukan dengan baik dan tepat agar tidak menyebabkan masalah di kemudian hari.

Beberapa Hal / Benda yang Sering Dibuang Oleh Seseorang (Manusia) Sehari-Hari :

1. Sampah

2. Tissue Bekas

3. Bangkai Binatang

4. Bungkus / Kemasan Produk

5. Makanan Sisa dan Makanan Basi

6. Puntung Rokok (Bagi Perokok)

7. Bon Pembayaran / Struk Belanja

8. Benda-Benda yang Sudah Tidak Digunakan Lagi

9. Air Kotor (Bekas Cucian, Bekas Mandi, Bekas Menyiram, dll)

10. Kotoran Tubuh (Pup, Pipis, Ingus, Keringat, Air Ludah, Nanah, Sel Kulit, dll)

Membuang sampah tidak boleh dilakukan di sembarang tempat.  Di daerah-daerah yang memiliki peraturan yang ketat bisa menjerat pelaku pembuang sampah sembarangan dengan hukuman tertentu mulai dari yang ringan sampai yang berat.  Lagipula membuang sampah di sembarang tempat dapat menyebabkan rusaknya pemandangan dan juga berkembangnya bibit penyakit yang dapat membuat manusia menderita.  Mari kita buang sampah secara baik dan benar agar tidak menyebabkan berbagai dampak buruk yang tidak kita inginkan bersama.  Terima kasih.

Artikel Terkait :

0 Respon Pada "Sesuatu Hal yang Sering/Biasa Dibuang Orang (Manusia)"

Posting Komentar